Cara Mudah Cepat Menemukan Broken Link di Blog
PLANGKTONZ - Link rusak atau yang di sebut dengan Broken Link merupakan suatu kondisi dimana Link yang di gunakan sedang dalam masalah atau tidak bekerja dengan semestinya.Jika ada seorang visitor atau pengunjung di blog,dan mengklik url yang sedang mengalami Broken Link atau link rusak maka biasanya pengunjung akan di alihkan ke halaman error 404.yang menandakan bahwa link yang di tuju rusak atau mungkin tidak terdaftar.
Masalah broken link atau link rusak ini biasanya di sebabkan oleh beberapa hal,salah satunya bisa jadi karena aplikasi atau software Antivirus yang memblokir link karena urusan keamanan.bisa jadi juga karena pemilik blog atau artikel yang salah memasukan link hingga kemungkinan terakhirnya yaitu terjadinya broken link atau link rusak dan menyebabkan link tidak bisa di buka.Broken Link tidak hanya merugikan pengunjung atau visitor tetapi juga berdampak pada peringkat atau rating web di google yang terus menurun dan dapat menyebabkan kualitas SEO nya menurun.
cara mengecek broken link sendiri bisa di cek satu persatu link postingan.tapi jika postingan anda sudah banyak maka akan memakan waktu yang lama untuk mengecek satu per satu ,maka jalan pintasnya anda bisa menggunakan Broken link checker yang ada di internet untuk mengecek url web atau blog anda secara menyeluruh.
Broken link checker bekerja dengan cara anda memasukan url web atau blog anda,maka broken link checker akan bekerja dengan menscan url postingan yang ada di dalam web atau blig anda secara menyeluruh hingga di temukanya adanya broken link atau kerusakan link
Untuk cara ngechek broken link di blog anda simak tutorial berikut.
1.buka halaman google dan ketikan https://www.brokenlinkcheck.com/ di kolom penvarian google
2.Langkah selanjutnya masukan atau submit url blog yang ingin anda pindai.lalu klik pada Find broken link.dan tunggulah prosesnya hingga selesai
3.setelah selesai selanjutnya klik url yang mengalami broken link di dalamnya
Sekarang anda sudah berhasil menemukan broken link yang sedang menjadi masalah di blog anda,langkah selanjutnya perbaiki broken link dengan mengedit postingan jika terjadi pada postingan dan juga edit kembali html jika broken link terjadi pada template.
Nah,mudah bukan. jika anda merasa pusing maka tenang saja,karena mungkin anda kurang memahami step by step nya ,budayakan membaca agar jendela dunia terbuka.
Sekian tips blogging untuk cara mengatasi broken link di situs blog.semoga saja artikel di atas bermanfaat.Jangan lupa bagikan ke teman teman anda agar mereka tau apa yang anda tau
Posting Komentar untuk " Cara Mudah Cepat Menemukan Broken Link di Blog"